Pengumuman RAPAT MAJELIS PUSAT 2010
Bagi Departemen Nasional, Badan Pengurus Daerah, Badan Pengurus Daerah Administratif di Luar Negeri, Badan Utusan Gerejawi serta Tim Perumus Perubahan Tata Gereja dan Peraturan Pelaksanaan – pengumuman ini sekaligus undangan untuk menghadiri:
RAPAT MAJELIS PUSAT GSJA
Tanggal 2 – 5 Februari 2010
di kompleks STT Satya Bhakti – MALANG.
Untuk Departemen Nasional, Badan Pengurus Daerah, Badan Pengurus Daerah Administratif (Amerika, Australia & Hong Kong) diharapkan mulai menyusun Rencana Kerja 1 April 2010 – 31 Maret 2011.
Dalam Pertemuan tersebut, Bendahara daerah akan diikut sertakan. Jika ada kesulitan, hubungi ibu Susi – 021-3807454.
Sususan Acara adalah sebagai berikut:
Artikel oleh: Budi Setiawan
November 10, 2009
Tags: Majelis Pusat Kategori : Announcements Sebarkan
Tulis Komentar Anda