Archive for October, 2011
IES 12th Anniversary
Praise and Worship concert di IES 5 November 2011. Konser ini diadakan bersamaan dengan ultah IES yang ke-12. 7 dari sepuluh lagu yang di tampilkan dalam konser ini asli ciptaan IES. Semoga boleh jadi berkat buat bapak dan semua yang bisa hadir. Thanks! Micha Wattimena
Artikel oleh: Antonius Mulyanto
October 29, 2011
Kategori : Announcements
Belum ada komentar
Kebetulan?
Beberapa peristiwa yang mungkin serupa dengan yang saya dan saudara pernah dengar… Bagaimana anda berjumpa dengan istri anda waktu dulu? “Ya, dulu saya sekolah di Setia Budi sebagai siswa pindahan kelas dua, kebetulan dia sekolah di sma yang sama sebagai siswa baru.” “Beginilah ceritanya bagaimana saya berjumpa dengan kawan lama saya ini, kami sedang membutuhkan […]
Artikel oleh: Antonius Mulyanto
October 27, 2011
Kategori : A cup of coffee, Umum
satu komentar
Undangan ini adalah kiriman Pdt. Yakobus Kurniawan, semga teman-teman yang tidak berhalangan hadir, dapat turut hadir bersukacita dengan selesainya bangunan gereja tersebut. Puji Tuhan!
Artikel oleh: Budi Setiawan
October 25, 2011
Kategori : Announcements
Belum ada komentar
KERJA BUAT TUHAN vs KERJA BUAT DUNIA
Teks bacaan : Matius 16 : 24 – Matius 25 : 31-46 Ev. Andereas Dermawan Banyak orang beranggapan bahwa pekerjaan Tuhan? adalah pekerjaan yang berkaitan dengan kegiatan keagamaan. Dan Asumsi ini? berlaku untuk semua agama termasuk pemeluk agama KRISTEN! AGAMA TAK UBAHNYA SEPERTI PERUSAHAAN YANG MEMBUTUHKAN PEKERJA PEKERJA LAYAKNYA SEBUAH PERUSAHAAN BISNIS ATAU TOKO! ADA […]
Artikel oleh: Budi Setiawan
October 25, 2011
Kategori : Artikel Kepemimpinan
satu komentar
PELAYANAN GSJA DI TVRI
Pada tanggal 5 November 2011, pkl 11.00 – 11.30 WIB, GSJA atas kerja sama dengan PGI akan melayani dalam program SHALOM INDONESIA. Thema pada hari tersebut adalah : DUNIA BUSINESS DAN ETIKA KRISTEN. Landasan Alkitabnya berasal dari Matius 21:12-13, “Ada tertulis Rumah-Ku akan disebut rumah doa. Tetapi kamu menjadikannya sarang penyamun.” Sekretaris Umum diamanatkan oleh […]
Artikel oleh: Antonius Mulyanto
October 24, 2011
Kategori : Announcements
2 komentar
Dukung dan Doakanlah
Telah meninggal Dunia PDP. MARYANA MALAILEHI pada Hari Kamis, 13 Oktober 2011, di Rumah Sakit Prof. DR. WZ. Yohanes Kupang.? Beliau adalah Seorang hamba Tuhan yang sempat melayani di Rote dan terakhir sebelum meninggal dunia melayani di Alor di GSJA Penuaian Wormanem. Atas nama semua rekan kerja hamba Tuhan GSJA di Indonesia Kami ucapkan SIMPATHY […]
Artikel oleh: Antonius Mulyanto
October 24, 2011
Kategori : Berita BPD, Berita Dukacita, Berita Terkini
Belum ada komentar
Dukung dan Doakanlah
BPK.RUBEN BASTIAN YULIANUS DONGGI (BENDAHARA WILAYAH II GSJA KUPANG) telah dipanggil Tuhan pada hari Rabu, 21 September 2011, Pkl 11:45, DI Rumah Sakit WIRASAKTI Kupang. Beliau adalah Jemaat GSJA Solideo Sikumana Kupang dan akan dimakamkan pada hari ini 23 September 2011.?? Mari kita doakan supaya Tuhan melimpahkan penghiburan yang besar kepada keluarga Donggi dan Seluruh […]
Artikel oleh: Antonius Mulyanto
October 24, 2011
Kategori : Berita BPD, Berita Dukacita
Belum ada komentar
Dukung dan Doakanlah
Ibu Elisabeth Toumahuw, ibunda Pdt Fritz Toumahuw, telah dipanggil Tuhan pada hari Sabtu pagi dalam usia 84 tahun.? Mari kita doakan supaya Tuhan melimpahkanpenghiburan besar kepada segenap keluarga yang ditinggalkan.
Artikel oleh: Antonius Mulyanto
October 23, 2011
Kategori : Umum
Belum ada komentar
Berjumpa dengan Tuhan – Yakub: Berjumpa Tuhan Berhadapan Muka
Perjumpaan : Dalam Ketakutan Tempat : Di dalam Sebuah Kemah dekat Sungai Yabok Alkitab: Kejadian 31:11-32, 32 Dua laki-laki saling berpandangan dengan sikap menantang satu sama lain; sebuah batu besar di tengah jalan menghalangi mereka dari perkelahian fisik. Badan jalan di bagian kiri dan kanan batu karang sudah sering dilalui oleh rombongan ternak dan karavan […]
Artikel oleh: Antonius Mulyanto
October 23, 2011
Kategori : Bahan Khotbah
Belum ada komentar
Stay Calm (Tetaplah Tenang)
Bacaan Alkitab: Amsal 19:11 Seorang pedagang batik naik kereta api senja jurusan Jakarta- Surabaya. Ia adalah sorang yang suka tidur, dan ia perlu bangun untuk turun di stasiun Solo pada jam 5 pagi. Ia bertemu dengan seorang portir dan meminta tolong kepadanya, “Mas, Aku minta sampean untuk membangunkan aku jam 5 besok pagi supaya […]
Artikel oleh: Antonius Mulyanto
October 19, 2011
Kategori : Bahan Khotbah
Belum ada komentar